SORELLA MENGERTI AKAN KEBUTUHAN WANITA DAN NYAMAN DIGUNAKAN
Sorella mengerti akan kebutuhan wanita dan nyaman digunakan .
Sebagai mom dengan 2 anak dan juga full mom. Rutinitasku yaitu bersama dengan sikecil menemani mereka bermain belajar dan juga banyak hal yang diketahui bersama menjadikan setiap harinya bonding time antara aku dan anakku. Aku sebagai ibu rumah tangga, yang mengurusi keperluan di dalam rumah tanggaku seperti menyiapkan kebutuhan si kecil menyiapkan kebutuhan suami. Tidak lupa juga kebutuhanku Nah di sini aku mau berbagi info tentang berbagai pengalaman memakai pakaian dalam yang menurutku nyaman digunakan saat di rumah setiap hari . Pakaian dalam amat penting ya untuk kita para wanita pasti kita nyari pakaian dalam tuh yang nyaman dan enak dipakai setiap hari. Betull.. ??
Urusan pakaian dalam ini sering Kali diabaikan oleh banyak orang. Padahal, selain menyangkut kenyamanan, pakaian dalam ini juga memiliki peran penting untuk mendapat tampilan yang lebih fashionable bagi si tubuh mungil. Alhamdulillah, Aku termasuk orang yang cukup memperhatikan pakaian dalam, pokoknya beneran tak mau main-main untuk urusan yang satu ini. Pakaian dalam yang digunakan harus nyaman dan berkualitas pastinya.
Nyesekk...,pengap...susah napas! Bahkan bahannya kasar di kulit jadi membuat kita tidak nyaman..
Aku pernah ngerasain ini karena aku tertarik dengan harga dan juga nggak memperhatikan segi kualitas dari bahan tersebut lalu aku memilih bra dengan harga yang diskon ternyata saat dipakai tidak sesuai dengan gambaran kita. Dari sini aku belajar memilih pakaian dalam termasuk bra bukan dari diskon atau promo tapi juga aku memilih dari segi bahan nyaman dipakai dan juga ukuran sangat penting. Semenjak aku beralih memakai Sorella aku merasakan nyaman dan juga bahannya pun recommend. Apalagi untuk ukuran besar dari lingkar dada yg besar dan cup besar mereka ada.
Nah buat wanita yang berbadan besar seperti aku bisa nih cocok sekali menggunakan Sorella .
Senangnya lagi teddy comfort sorella Bra ini pas dipakai tuh rasanya nyaman anti gerah.. serasa tidak memakai bra se , feelnya itu enak aja gitu dan senyaman itu jadinya mood kita juga jadinya happy dan good mood ! Dan super cocok dipakai sehari hari nyaman untuk dipakai sehari-hari dirumah dan untuk di beraktivitas di mana aja karena menunjang banget kita loh.
Teddy comfort sorella
- Koleksi tanpa kawat tapi tetap mengangkat bisa mengangkat payudara
- Bahannya micro fiber, ketika dipakai sangat lembut dan adem
- Sangat cocok untuk masa pandemi seperti ini karena nyaman dipakai sehari-hari
- Tidak menyala ketika memakai pakaian tipis
- Cocok untuk payudara montok
- Memiliki ukuran lingkar dada yang besar dan juga cup bra yang besar
Nah untuk celana dalam favoritku ada nih cocok banget dan nyaman dipakai sehari-hari decilate warm maxi cotton .
Delicate Warm maxi cotton
- Bahan katun rib yang memiliki elastis sangat baik
- Karet pinggang yang nyaman
- Model midi dengan ukuran: M, L, EL dan QL
- Panty paket berisikan 5 celana dalam dengan warna berbeda.
Size chart
M : 63-67 cm waist & hip 89- 93 cm
L : 68 – 72 cm waist & hip 94- 98 cm
EL : 73 – 77 cm waist & hip 99 – 103 cm
QL : 78 -82 cm waist & hip 104 – 108 cm
Cara Merawat Teddy comfort bra dan delicate Warm maxi cotton panty pack
Cara merawat teddy comfort Bra and Maxi cotton Panty Pack sangat mudah, jika kamu merawatnya dengan baik maka kamu juga memakainya dengan penuh rasa percaya diri.
• Jangan dicuci dengan air panas
• Cuci dengan tangan
• Cuci sebelum dipakai
• Cuci dengan warna yang sama
• Jangan diberikan pemutih
• Jangan disetrika
Sorella adalah brand bra terkemuka yang memberikan kualitas terbaik pada setiap produk yang di buat. Sorella juga menyediakan beragam ukuran yang bisa disesuaikan dengan ukuran payudara anda. Banyak tempat yang jual sorella baik secara offline maupun online. Pasti kita sudah tahu kualitas produk dan bahannya yang membuat kita para wanita dan mendukung wanita dalam segala kegiatan.
Sorella Woman Hunt
Ada kabar gembira nih!! Nah buat kamu yang mau liburan ke bali, punya smartphone baru atau ingin menginap di hotel bintang 5? Ikutan caranya gampang banget cukup review produk Sorella yang kamu beli lalu bisa dapatkan hadiah menarik. Aku infoin hadiahnya ya!!!
• Hadiah utama, Menginap di Bali selama 3 hari 2 malam untuk 2 orang dan voucher belanja sorella senilai 2 juta
• Juara 2 Smartphone Android 1 unit dan voucher belanja Sorella senilai 1,5 juta
• Juara 3 Voucher menginap di hotel bintang 4/5 kota pemenang untuk 1 malam dan voucher belanja sorella senilai 1 juta
• Hadiah hiburan voucher belanja Sorella 350rb masing masing untuk 10 orang pemenang hadiah hiburan.
Syarat dan Ketentuan
Follow Instagram @sorella.id
Registrasikan akunmu di www.sorella.co.id
Order produk favoritmu
Review produk yang telah dipesan di Instagram feedmu, buat sekreatif mungkin
Buat caption menarik serta tag 5 orang temanmu
Tag @sorella.id dan gunakan hastag #TrueInnerBeauty #SorellWomanHunt
Kirim bukti registrasi dan pesan produk pada website serta link postmu melalui direct message ke @sorella.id
sorella woman hunt . Kompetisi berlangsung hingga 31 Januari 2021 yaa.. Info lengkapnya kamu bisa dapatkan di www.sorella.co.id
Semoga bermanfaat ya untuk kalian, dan jangan sampai ketinggalan untuk ikutan karena kecewa banget deh kalau sampai kalian nggak ikutan hadiahnya wow banget. Setiap wanita bisa percaya diri, semua kembali kepada diri kamu, mau atau tidak untuk bisa percaya diri, pada dasarnya semua wanita itu cantik.
Jangan lupa untuk ikutan Sorella women hunt !!
Sorella mendukung setiap langkah kita menjadi lebih berarti dan mengerti kita sebagai wanita dan untuk produknya sangat nyaman digunakan dan rekomen aku memilih sorella agar produk nyaman digunakan setiap hari dan bahannya berkualitas dan halus di kulit.
Jangan lupa untuk follow Instagram : https://instagram.com/sorella.id
Website : www.sorella.co.id
Salam
Niya Kurniawan
Aku penggemar sorella.. Semenjak pandemi selalu belanja online melalui webnya. Ikutan kompetisinya ahhh 🥰
BalasHapusSorella memang bagus , ak jg pakai Sorella 🥰
BalasHapusbahannya sorella emang juara ya.. banyak pilihan modelnya juga..
BalasHapusBagus ko emg,aq juga pake
BalasHapusWah info yg sangat menarik sekali kak
BalasHapusSaya juga pakai sorella emang the best ya Bun.
BalasHapusEmang sorella bagus ya bahanya adem
BalasHapusEmang bahannya bagus sorella adem banget
BalasHapusKeren mom.... Aku juga pake sorella...
BalasHapusSorella memang membuat kita comfy banget beb.. Akupun pakai 😁
BalasHapusSorella emang bagus ya mom
BalasHapusMemang bagus dari duluuu 😍😍
BalasHapusSorella memang bagus banget bahannya..nyaman dipakenya..pokoknya recommended n hight quality..
BalasHapusIhiy sorella emang top bgt deh , andalan underware para wanita 😍 keren mak bloggernya
BalasHapus